Scroll untuk melanjutkan membaca
Honda RC213V dan True Adventure
Honda RC213V dan True Adventure

Honda RC213V dan True Adventure

Honda RC213V dan True Adventure Prototype diperkenalkan dan akan segera diproduksi pada 2015, dan akan menggunakan mesin 1000 cc.

Honda RC213V dan True Adventure - Prototype Honda RC213V diperkenalkan di EICMA, Milan pada November 2014, bersama dengan Prototype True Adventure. RC213V dan True Adventure akan menjadi model yang di produksi pada 2015. Selain itu Honda juga memperkenalkan VFR800X Crossrunner dan skuter Forza 125 pada 2015. VFR800X Crossrunner berbasis mesin V4-VTEC HSTC plus, ABS, dan LED premium. VFR800X Crossrunner dan Forza 125 untuk pasaran Eropa.

Belum ada rincian secara teknis namun beberapa sumber menyebutkan bahwa RC213V akan menggunakan mesin 1.000cc, serat karbon penuh, dengan dua corak warna yaitu HRC putih-biru-merah dengan bendera Jepang pada fairing untuk menandai 100 tahun acara EICMA. 

Mesin Honda RC213V yang digunakan untuk tim Repsol adalah Liquid-cooled 4-stroke DOHC 4valve V-4, 1000cc yang menghasilkan kekuatan hingga 175kW, full tank 20 liter, Road clearance 115mm, pada ban menggunakan merk BRIDGESTONE, Suspension OHLINS, dan dibalut dengan Alminum Twin-tube.
RECENT POSTS
    Supercar